by jingsi | May 11, 2025 | Lentera Kehidupan
Ketidakselarasan empat unsur alam telah menimbulkan banyak bencana. Belakangan ini, saya sering mengulas tentang energi manusia, energi langit, dan energi bumi. Saat ini, energi langit dan bumi tidak selaras. Energi atau temperamen manusia juga tidak selaras. Ada...
by jingsi | May 10, 2025 | Lentera Kehidupan
“Pada tahun 1969, Master mendirikan Griya Jing Si sebagai ladang pelatihan yang berpegang pada prinsip mandiri. Pengembangan misi amal, kesehatan, pendidikan, dan budaya humanis adalah tujuan pendirian Griya Jing Si. Tujuan pendirian ini tertulis jelas dalam formulir...
by jingsi | May 9, 2025 | Lentera Kehidupan
“Tim relawan Singapura berharap dapat makin baik dalam mencurahkan perhatian dan menginspirasi para Bodhisatwa. Oleh karena itu, kami membentuk 3 tim pendampingan,” kata Ma Qing-hua, Wakil Ketua Tzu Chi Singapura. “Tim pertama kami sebut sebagai ‘Tim Pembibitan’ yang...
by jingsi | May 8, 2025 | Lentera Kehidupan
“Dahulu, dia merupakan seorang guru. Setelah datang ke Turki, dia bekerja di sebuah tempat cuci mobil. Saat dia bekerja di tempat cuci mobil, bosnya memperkenalkan dia pada orang-orang dengan menyebutkan pekerjaan sebelumnya, yaitu guru. Dia merasa orang-orang...
by jingsi | May 8, 2025 | Lentera Kehidupan
“Pada tahun 1989, Master mendirikan Akademi Keperawatan Tzu Chi. Pada tahun 1994, Sekolah Tinggi Kedokteran Tzu Chi didirikan. Tahun 2000, kita mencapai sistem pendidikan yang komprehensif dan menyeluruh dengan berdirinya Sekolah Menengah Tzu Chi,” kata Jian...
by jingsi | May 6, 2025 | Lentera Kehidupan
“Kali ini, sebanyak 80 relawan dari Malaysia kembali ke sini. Setiap kali memikirkan Master, saya teringat akan lagu ‘Kerinduan terhadap Master’,” kata Song Ji Hui, relawan Tzu Chi. Saya sangat bersyukur. Dalam segala hal terdapat sebab dan kondisi. Sebab adalah...
by jingsi | May 5, 2025 | Lentera Kehidupan
“Kami merencanakan 2 pameran, yaitu ‘Pameran Kisah Kota Tua Yilan’ dan ‘Pameran Kisah Cinta Kasih Agung’. Saat ini, saya akan memperkenalkan Pameran Kisah Kota Tua Yilan. Saat awal memperkenalkan pameran ini, kami menyampaikan bahwa Kota Yilan memiliki 4 gerbang kota,...
by jingsi | May 4, 2025 | Lentera Kehidupan
“Tahun ini, kami berusaha semaksimal mungkin untuk membawa para pengurus dan jajaran manajemen kembali ke Hualien agar bisa lebih dekat dengan Master dan agar Master dapat mengenal mereka,” kata Liu Su-mei, Ketua Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia. “Desvi adalah tim...
by jingsi | May 3, 2025 | Lentera Kehidupan
“Saya berasal dari keluarga kurang mampu. Saat saya mengikuti suami saya merintis bisnis di Penang, kehidupan kami sangatlah sulit. Kami harus menjaga anak-anak sekaligus menjalankan bisnis. Setelah bersusah payah selama 3 tahun, kami akhirnya berhasil membangun...
by jingsi | May 2, 2025 | Lentera Kehidupan
“Hati kami sangat tulus dan itu tidak dapat dilihat ataupun disentuh. Namun, kita bisa menunjukkan ketulusan hati dengan bersujud saat ritual namaskara,” kata Chen Jian, relawan Tzu Chi. “Saya berharap kita semua dapat mengingat untuk menyerap Dharma ke hati kita,...